Tag bayi

Si Kecil Tidak Suka Bubur Tim? Coba Resep Ini

Jika ditanya menu MPASI apa yang sering bunda siapkan, mungkin jawabannya adalah bubur bayi 6 bulan. Ini merupakan menu makanan pendamping ASI yang paling mudah dibuat. Namun, bunda tidak ingin memberikan menu bubur yang sama, bukan? Jika itu yang bunda…

4 Restoran Kid Friendly di Jakarta

Makan bersama anak kecil sering kali menjadi hal yang cukup melelahkan, terutama ketika mereka mulai bosan dan lapar. Sebenarnya, hal ini perlu untuk kita maklumi karena umumnya anak-anak masih belum mampu mengontrol emosi. Jadi, jangan heran ketika si kecil jadi…

Makanan yang Sehat Untuk Anak Usia 3 Tahun

susu pertumbuhan

Anak usia 3 tahun merupakan masa emas pertumbuhan. Dengan memberikan asupan makanan yang mampu mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan otak anak. Selain makanan juga perlu diberikan susu yang seimbang bagi kebutuhan anak. Dancow 3+ merupakan susu yang diperkaya banyak nutrisi untuk…

Lakukan 3 P Dalam Memilih Susu Dancow

Manfaat Susu

Susu menjadi hal yang penting harus diberikan kepada anak yang kita miliki. Dalam mengkonsumsi susu maka tentu harus memperhatikan 3 P diantaranya adalah pastikan tanggal kadaluarsa masih lama, kemasan masih bagus dan pilih sesuai dengan usianya Anak memang sedang dalam…

Cemilan yang Bisa Jadi Makanan Sehat Ibu Hamil

Makanan Sehat Ibu Hamil

Makanan Sehat Ibu Hamil Ibu hamil memerlukan nutrisi lebih untuk dirinya sendiri dan juga untuk anak dalam kandungannya. Ibu hamil perlu untuk memilah-milah makanan sehat ibu hamil agar nutrisi yang dibutuhkan untuk anaknya tercukupi dengan baik. Terkadang banyak ibu hamil…

Perkembangan janin Dalam Rahim

Perkembangan Janin Dalam Rahim

Sebagai umat Islam terntunya kita sering mendengar bahwa pada usia kehamilan 4 bulan biasanya diadakan syukuran 4 bulanan, hal ini dikarenakan bahwa pada usai kandungan 4 bulan bayi diberikan ruh oleh Allah SWT, dituliskan rezekinya, jodohnya, mautnya, dan lain-lain. Dengan…

Baca Referensi Yang Tepat Untuk Nama Bayi Laki-Laki

nama nama bayi laki laki modern

Sebuah nama itu sangat berarti bagi seseorang. Karena dengan nama yang baik dapat memberikan sugesti tentang niali-nilai kebaikan pada seseorang tersebut. Apalagi untuk seorang anak yang diidam-idamkan kehadirannya. Seperti halnya seorang bayi anak laki-laki yang diharapkan kehadirannya setelah beberapa orang…